Trik Lama : Menonton Star Wars di Command Prompt
Source : Google Images |
Kabar baik bagi yang belum pernah sama sekali nonton star wars,Kini (sudah lama juga sih,bukan kini lagi) Star Wars bisa kalian lihat di Cmd (Command Prompt) di PC / Laptop kalian , Penasaran? Simak ulasanya dibawah ini .
Caranya :
1. Buka CMD (Command Prompt) Anda
2. Di dalam CMD ketik "Telnet" dan tekan Enter
3. Akan ada tulisan "Microsoft Telnet>" di bagian bawah
4. Disitu Anda ketik O dan tekan enter lagi
5. Di situ akan ada tulisan "< to >" di bagian bawah
6. Kemudian ketik "towel.blinkenlights.nl" dan tekan enter
7. Tunggu beberapa saat..............
8. Kemudian akan terlihat gambar yang berada di bawah ini
Pada windows XP telnet client akan otomatis diaktifkan saat penginstallan windows XP, untuk windows 7 belum diaktifkan secara otomatis jadi harus secara manual |
- Masuk Control Panel > Programs > Programs and Features > Turn Windows Features on or off ( Kemudian beri tanda contreng pada bagian Telnet Client dan tekan OK
- Setalah telnet aktif pada windows 7 dengan manual kemudian lakukan langkah ke-2 .
Jangan sampai ketinggalan nonton Star Wars!
Sumber
Comments
Post a Comment